H Farhan Bulkiyah Cs Kembali Surati DPRD, Minta Kejelasan Waktu PAW “Abi Mang Cs”

Date:

kETUA DPRD SBW
L. Budi Suryata SP
Ketua DPRD Sumbawa

Sumbawa Besar, Kabar Sumbawa-Untuk yang kedua kalinya Ketua DPD Partai Golkar Kabupaten Sumbawa H Farhan Bulkiyah melayangkan Surat ke DPRD Sumbawa. Ketua DPRD Sumbawa L Budi Suryata Sp yang ditemui di ruang kerjanya jum’at (15/7/16) membenarkan telah menerima surat tersebut.

menurut Budi sapaan akrabnya menjelaskan surat yang di tujukan kali ini substansinya adalah Pihak DPD Partai Golkar Kabupaten sumbawa meminta Hearing dengan pihak DPRD Sumbawa kaitan minta kejelasan lamanya proses Pergantian Antar Waktu yang telah diajukan oleh pimpinan partai Golkar di bawah kepemimpinan H, Farhan Bukiyah bersama Ahmadul kosasi.

Baca juga:  Kunjungan Kerja ke Empang, Pjs Bupati Tinjau Faskes hingga Seharkan Insentif Keagamaan

Lanjutnya, untuk menindaklanjuti surat tersebut, pihak DPRD Sumbawa siap menerima setiap Hearing yang diajukan oleh masyarakat,” kami akan komunikasikan dengan unsur pimpinan terkait masalah tersebut terlebih dahulu, termasuk waktu dan tanggal yang jelas paling lama minggu depan”,katanya.

Baca juga:  Pjs. Bupati Sumbawa Serahkan Insentif untuk Guru Ngaji, Imam Masjid dan Marbot di Kecamatan Tarano

Budi juga menjelaskan, surat yang pertama yang dilayangkan ke pihak DPRD Sumbawa sudah kami jawab,sedangkan surat yang kedua ini, Dprd sumbawa akan menjawabnya dalam acara Hearing nanti. Dalam hal ini, dirinya berharap semua unsur pimpinan hadir dalam agenda hearing tersebut.(KS/JK)

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Share post:

Populer

More like this
Related

Pemda Sumbawa Lakukan Pembinaan Pengelolaan Keuangan Desa Tahun 2024

Sumbawa Besar, Kabarsumbawa.com - Pemerintah Kabupaten Sumbawa menggelar kegiatan...

Pemkab Sumbawa Sosialisasi Rencana Pembangunan Bendungan Kerekeh

Sumbawa Besar, Kabarsumbawa.com - Pemerintah Kabupaten Sumbawa melakukan sosialisasi...

Rafiq Sahril Bentuk Satgas Anti Money Politic

Sumbawa Besar, Kabarsumbawa.com -  Pasangan Calon Bupati dan Wakil...

Pjs. Bupati Sumbawa Serahkan Hibah untuk Majelis Taklim di Kecamatan Maronge

Sumbawa Besar, Kabarsumbawa.com - Pjs. Bupati Sumbawa Dr. Najamuddin...