Polda NTB Berbagi Sembako di Kota Mataram

Date:

Mataram, Kabarsumbawa.com – Polda NTB menyerahkan 100 paket sembako dan masker kepada warga kurang mampu dan Jemaah Tabligh yang berada di wilayah PUNIA Kota Mataram. Penyerahan bertempat di Masjid Hidayatullah Punia Kota Mataram, Kamis 30 April 2020 lalu sekitar pukul 13.00 wita.

Adapun Dalam 1 Paket terdapat Beras Sebanyak 5 Kg, 1 Liter Minyak Goreng, 8 Mie Instant dan 1 Masker. Dalam penyerahan bantuan tersebut Kapolda NTB Diwakili oleh Kasubdit III Dit Intelkam Polda NTB AKBP Lalu Adnin dan Diterima oleh Pimpinan Jemaah Tabligh NTB sdr. H. Lalu Bakri.

Baca juga:  Lakpesdam NU Gelar Pelatihan Publik Speaking Kelompok Rentan

Dalam kesempatan tersebut H. Lalu Bakri menyampaikan rasa terima kasih atas perhatian Kapolda NTB yang telah memberikan bantuan tersebut.

Ia mengajak seluruh warga dan Jemaah Tabligh yang tersebar di Indonesia khususnya Provinsi NTB untuk senantiasa memggunakan masker, menjaga kebersihan, mencuci tangan serta menjaga kesehatan. (KS/)

Baca juga:  LAKPESDAM PCNU Sumbawa Gelar Pelatihan Jurnalisme Warga Desa Labuhan Sumbawa

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Share post:

Populer

More like this
Related

LAKPESDAM PCNU Sumbawa Gelar Pelatihan Jurnalisme Warga Desa Labuhan Sumbawa

Sumbawa Besar, Kabarsumbawa.com - Lembaga Kajian dan Pengembangan Sumberdaya...

Lakpesdam NU Gelar Pelatihan Publik Speaking Kelompok Rentan

Sumbawa Besar, Kabarsumbawa.com - Dalam rangka mendorong peningkatan kapasitas...

MA Peduli Hadirkan Pemeriksaan Kesehatan Gratis di Pulau Bajo Medang

Sumbawa Besar, Kabarsumbawa.com - Tim Mahkamah Agung Penduli dari...

Keseruan Warga RT 15 RW 05 Lingkungan Sampir C Meriahkan HUT RI ke 79

Sumbawa Barat, Kabarsumbawa.com - Dalam merayakan HUT RI ke-79,...