Bersama MUSPIKA, KNPI KSB Pasang Pembatas di Lapak Pedagang

Date:

Sumbawa Bearat, Kabarsumbawa.com – Memasuknya  bulan suci ramadhan  memberi berkah tersendiri bagi semua lapisan masyarakat terutama pedangan yang menjajaki menu untuk berbuka puasa ditengah pandemi Covid-19. Hal ini dibuktikan dengan hari pertama puasa, masyarakat berame-rame memadati pusat kuliner yang ada di kota taliwang  di tengah wabah viru corona  utuk berburu  kebutuhan berbuka puasa dan menu saur tanpa mengingat ajuran pemerntah tentang (physical distancing).

Melihat kondidi tersebut  Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Kabupaten Sumbawa Barat bersama Muspika Taliwang TNI POLRI menginisiasi pembuatan pagar pembatas antara penjual dan pembeli (physicaldistancing) sebagai usaha memutus mata rantai penyebran Covid-19  di beberapa pusat kuliner yang ada diecamatan talwang diantaranya pusat  kelurahan  dalam , pusat kuliner kelurahan arab kenagan  dan pusat  kuliner kelurahan kuang.

Baca juga:  Tiga Tahun Gema Cita: Cegah Perkawinan Anak di Lombok Barat

Langkah tersebut dilakukan sebagai kepedulian dan  Ikhtiar KNPI, pemerintah kecamatan bersama TNI dan POLRI untuk memutus mata rantai penyebaran covid 19 di Sumbawa barat. Tidak hanya itu  langkah tersebut harus juga  didukung oleh kesadaran dan kedisiplinan individu msyarakat dengan terus mengunakan masker, jaga jarak serta selalu cuci tangan dengan sabun di air yg mengalir.

ketua KNPI KSB Trisman ST, menegaskan dengan di pasangnya pagar pembatas antara penjual dan pembeli untuk menjaga (physical distancing)kontak lansung penjual dan pembeli di tengah wabah covid 19, dan yang paling penting masyarakat harus tetap mengkuti protokol kesehatan yang ditetapkan pemerintah dengan selalu mengunaan masker, physical distancing yaitu menjaga jara,serta mencuci tangan  di air yang mengalir.

Baca juga:  Tiga Tahun Gema Cita: Cegah Perkawinan Anak di Lombok Barat

“pemasangan pagar pembatas antara penjual dan pembeli ini adalah bentuk kepedulian KNPI Sumbawa barat, pemerintah kecamatan bersama TNI dan POLRI untuk memutus mata rantai penyebaran covid 19,apalagi saat ini kita sedang menjakan badah puasa ramadhan tentu banya sekali keberkahan yang akan di limpahkan oleh ALLAH dan kita akan di jauhi oleh wabah covid 19,” harapnya. (KS/)

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Share post:

Populer

More like this
Related

Tiga Tahun Gema Cita: Cegah Perkawinan Anak di Lombok Barat

Mataram, Kabarsumbawa.com – Perkawinan anak masih menjadi salah satu...

LAKPESDAM PCNU Sumbawa Gelar Pelatihan Jurnalisme Warga Desa Labuhan Sumbawa

Sumbawa Besar, Kabarsumbawa.com - Lembaga Kajian dan Pengembangan Sumberdaya...

Lakpesdam NU Gelar Pelatihan Publik Speaking Kelompok Rentan

Sumbawa Besar, Kabarsumbawa.com - Dalam rangka mendorong peningkatan kapasitas...

MA Peduli Hadirkan Pemeriksaan Kesehatan Gratis di Pulau Bajo Medang

Sumbawa Besar, Kabarsumbawa.com - Tim Mahkamah Agung Penduli dari...